Monthly Archives: September 2017


Transformasi Radikal Sosiologi

(Agung Kresna Bayu)

Sosiologi merupakan sebuah kata yang memiliki beragam arti dan penafsiran, sebab sosiologi merupakan bahasan yang diskursus. Saat muncul pertanyaaan apa itu sosiologi, maka secara spontan kita akan berpikir bahwa sosiologi merupakan bagian dari ilmu sosial yang memiliki kekhasan khazanah dalam  membahas dimensi kemasyarakatan. Lantas apakah jawaban tersebut membuat kita puas?, hal ini yang perlu di gali lebih dalam. Sebab setiap pembelajar sosiologi pun memiliki intrepretasi yang berbeda akan makna dan arti sosiologi itu sendiri. Ada yang melacaknya dari asal bahasa yang berarti ilmu tentang masyarakat atau ada yang memandang secara filosofis dari dimensi ontologi, epistimlogi, dan aksiologi. Pandangan tersebut memberikan penjelasan bahwa sosiologi merupakan bahasan yang diskursus, yang mana hasil intrepretasi antara satu orang dan yang lainnya dapat berbeda tergantung bagaimana orang tersebut memberikan perhatian dan kepekaan dalam memandang sosiologi. read more

Transformasi Radikal Sosiologi